ICBP membentuk pola bullish double bottoms. Pola ini
menandakan bahwa ICBP berpeluang untuk melanjutkan penguatannya menuju target
pertamanya di 16500-17000.
Rekomendasi: Speculative Buy dengan target pertama di
16500-17000. Stoploss kalau kalau akan tutup di bawah 14800.