MAIN berpeluang memulai uptrendnya dengan membentuk pola bullish double bottoms. Hal ini menandakan bahwa MAIN berpeluang memulai uptrendnya menuju target pertama di 680-690. Kenaikan harga saham MAIN yang disertai dengan kenaikan volume dalam beberapa hari terakhir ini mendukung prediksi uptrend MAIN.
Rekomendasi: Trading buy. Target 680-690. Stoploss kalau akan gagal bertahan di atas 600.